Komputer | Jaringan | Software | Driver | Internet | Blogging | Bisnis | SEO | Kesehatan | Musik | Game | Refreshing | Dota | Umum

Jumat, 03 September 2010

Perangkat Komputer Desktop / PC

Hehe exclaim setahu saya sudah banyak nih blog yang sudah memposting hal ini, tentang " bagaimana merawat komputer PC " tapi ga apa2 juga kalo saya posting dengan tema yang sama, yang penting kan isi dan cara penyajiannya yang berbeda hehe, dan yang paling penting juga adalah, ini postingan original dari saya, sari pemikiran saya, dari seluruh pengalaman saya selama ini.

Nah berikut saya jelaskan secara singkat perangkat2 inti dari sebuah PC, di antaranya :

Rabu, 01 September 2010

Dilema Rokok Eletrik, Inovasi Baru Atau ??!!!

Saya tegaskan diawal postingan " Saya bukan perokok, saya benci orang merokok, saya tidak senang duduk bersampingan dengan orang yang sedang merokok, saya sesak bernafas jika ada asap rokok "

Rokok Analog, sebuah batang sedot yang salah satu ujungnya menyala bara api kesil yang bisa mengeluarkan asap, jika dihisap bisa membuat badan enteng haha, begitulah kata meraka cool ... saya tidak tahu pasti, bagaimana rasanya, namun ketika saya dekat dengan orang merokok dan terhisap asapnya, aaarrrgghh udara menjadi pengap, sesak eek !!! referensi keburukan rokok : dari blog saya terdahulu di wordpress mengenai apa itu rokok analog

Saya Lagi Berposting ...

Topik yang Panas !!! ...

Topik yang sedang Hot !!!

Bahkan bukan sekedar topik dan wacana di dunia nyata, namun ini sudah "terenskripsi" kedalam jagat maya. Semua blogger turut berpartisipasi dengan berposting blog untuk mendukung upaya2 pemerintah Indonesia untuk menegakkan Negara Kedaulatan RI.

2 minggu lagu tersiar kabar penangkapan 3 petugas dept kelautan oleh polisi air malaysia karena melihat petugas dept kelautan Indonesia tsb telah menangkap beberapa kapal nelayan malaysia yang sedang menangkap ikan di perairan Malaysia, tapi tidak menurut petugas dept. kelautan, mereka mengatakan bahwa para nelayanlah yang telah melanggar batas perbatasan dan masuk kedalam wilayah perairan Indonesia, sehingga para nelayan itupun di tangkap ... cry yang bener yang mana sih ???

Selasa, 31 Agustus 2010

Bola Masuk ke Kantong Kertas

Nilai Penting Berfikir
(Inspirasi: Paul W. Cummings)

Seorang pemain profesional bertanding dalam sebuah turnamen golf. Ia baru saja membuat pukulan yang bagus sekali yang jatuh di dekat lapangan hijau. Ketika ia berjalan di fairway, ia mendapati bolanya masuk ke dalam sebuah kantong kertas pembungkus makanan yang mungkin dibuang sembarangan oleh salah seorang penonton. Bagaimana ia bisa memukul bola itu dengan baik?

Sesuai dengan peraturan turnamen, jika ia mengeluarkan bola dari kantong kertas itu, ia terkena pukulan hukuman. Tetapi kalau ia memukul bola bersama-sama dengan kantong kertas itu, ia tidak akan bisa memukul dengan baik. Salah-salah, ia mendapatkan skor yang lebih buruk lagi. Apa yang harus dilakukannya?