Komputer | Jaringan | Software | Driver | Internet | Blogging | Bisnis | SEO | Kesehatan | Musik | Game | Refreshing | Dota | Umum

Selasa, 28 Agustus 2012

Cara Mudah Install Skype Secara Offline

Mudah sebenarnya menginstall Skype di perangkat komputer kita tanpa koneksi internet, dan ini dinamakan metode penginstallan secara Offline. Disebut offline sudah pasti tidak memerlukan koneksi internet haha ... Makanya saya membuat judul seperti di atas, cara mudah install skype secara offline, dengan kata lain, cara mudah install skype dengan tanpa koneksi internet. Tapi tetap untuk bisa menggunakanya semua fasilitas Skype kita mutlak harus punya koneksi internet.

Untuk bisa menggunakan skype, sudah pasti mutlak kita harus mempunyai programnya di perangkat komputer kita haha, jika belum punya installer offlinenya, Anda bisa download di sini ... Installer Offline Skype.

Berikut cara install skype secara offline :

1. Download dulu installernya di sini ... Installer Offline Skype.

2. Ekstrak dari bentuk Zip, hingga muncul file installer "SkypeSetupFull.Exe" lalu anda klik 2x seperti pada gambar di bawah ini :



3. Lalu pilih bahasa apa yang akan anda gunakan untuk Skype tersebut.



4. Langsung klik "Continue"



5. Tunggu proses installasi sedang berlangsung ...



6. Selamat, Skype telah sukses terinstall di perangkat komputer anda.



Yups, sekarang sudah saatnya kita ber-skype ria hahaha ... yang belum punya akunya, bisa anda pelajari di sini ... Bagaimana Cara Membuat Akun Skype

1 comments:

Rani mengatakan...

terimakasih informasinya, saya akan coba

Posting Komentar