Komputer | Jaringan | Software | Driver | Internet | Blogging | Bisnis | SEO | Kesehatan | Musik | Game | Refreshing | Dota | Umum

Senin, 13 Desember 2010

Tools Keren Untuk Memonitor Registry Logon Windows

Sekarang saatnya , saya bongkar rahasia besar saya, rahasia untuk bagaimana memonitor registry auto logon windows, coba anda bayangkan bagaimana ini adalah sangat berguna sekali untuk saya pribadi tentunya hahaha ... hus hus, ngomonge loh nuages cak !!! hahaha yo wes lah ga po2, sak karepku kan :P

Autoruns, begitulah nama toolsnya, mungkin sebagian orang sudah mengetahuinya, namun banyak juga orang yang belum mengetahuinya hehe lek mbulet ae, hehe ya sudah nih saya jelaskan singkat tentang fungsi tools ini :
  1. Digunakan untuk memonitor registry logon windows,
  2. Diantaranya, registry "run" "winlogon" "service" "dan lain2"
  3. Digunakan untuk memonitor registry virus yang menginjeksi registry, dari sini kita bisa menelurusi jejak virus yang menempel pada registry
Mungkin masih banyak fungsi2 lainnya, tergantung dari anda digunakan untuk apa tools ini. Berikut penampakan tools ini :



( klik gambar untuk memperbesar )
Anda penasaran ingin mencobanya ? langsung saja nih saya kasih downloadnya !!!

Download Autoruns Now !!!

Sekian dari saya, dan terima kasih

~ Happy Blogging ~

0 comments:

Posting Komentar