Kolesterol, adalah satu zat lemak yang beredar di dalam darah, diproduksi oleh hati serta amat dibutuhkan oleh tubuh. Namun kolesterol berlebih akan menyebabkan masalah vital pada pembuluh darah jantung serta otak. Setiap orang memiliki kolesterol di dalam darahnya, di mana 80% diproduksi oleh tubuh sendiri dan 20% berasal dari makanan.
Kolesterol yang diproduksi terdiri atas 2 jenis yaitu kolesterol HDL dan kolesterol LDL yaitu :
Kolesterol LDL, adalah kolesterol jahat, yang bila jumlahnya berlebih di dalam darah akan diendapkan pada dinding pembuluh darah membentuk bekuan yang dapat menyumbat pembulun darah.