Komputer | Jaringan | Software | Driver | Internet | Blogging | Bisnis | SEO | Kesehatan | Musik | Game | Refreshing | Dota | Umum

Tampilkan postingan dengan label Kolesterol. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label Kolesterol. Tampilkan semua postingan

Rabu, 12 September 2012

Jeruk Nipis Dapat Menurunkan Kadar Kolesterol

Kolesterol, adalah satu zat lemak yang beredar di dalam darah, diproduksi oleh hati serta amat dibutuhkan oleh tubuh. Namun kolesterol berlebih akan menyebabkan masalah vital pada pembuluh darah jantung serta otak. Setiap orang memiliki kolesterol di dalam darahnya, di mana 80% diproduksi oleh tubuh sendiri dan 20% berasal dari makanan.
Kolesterol yang diproduksi terdiri atas 2 jenis yaitu kolesterol HDL dan kolesterol LDL yaitu :

Kolesterol LDL, adalah kolesterol jahat, yang bila jumlahnya berlebih di dalam darah akan diendapkan pada dinding pembuluh darah membentuk bekuan yang dapat menyumbat pembulun darah.

Rabu, 07 Maret 2012

Seputar Apa Kolesterol itu ?

Kolesterol itu lemak yang diperoleh tubuh dari makanan yang berasal dari hewan, dan tidak terdapat pada makanan tanaman atau nabati. Kacang, santan, dan minyak kelapa sawit tidak mengandung kolesterol, tetapi mengandung asam lemak jenuh. dalam makanan berlemak selain mengandung kolesterol sekaligus bisa berisi asam lemak jenuh juga. Bukan hanya kolesterol yang tidak boleh berlebih dalam menu makanan. Kelebihan asam lemak jenuh dalam tubuh akan diubah menjadi kolesterol juga.